>>Visitasi Asesmen Lapangan LAMDIK Program Studi S2 Pendidikan Matematika UPI

IMG_2788
IMG_2405
IMG_2437
IMG_2567
IMG_2786
IMG_2625
previous arrowprevious arrow
next arrownext arrow
Shadow

Pada tanggal 18 Oktober 2024 sampai dengan 19 Oktober 2024. Prof. Dr. Sugiman, M.Si beserta Prof. Dr. Suradi, M.S. mengunjungi Program Studi S2 Pendidikan Matematika Universitas Pendidikan Indonesia sebagai Asesor dari Lembaga Akreditasi Mandiri Kependidikan (LAMDIK) untuk menguji Akreditasi Program Studi S2 Pendidikan Matematika

Kegiatan Visitasi Asesmen tersebut dilaksanakan di Smartclass Depdikmat JICA. Kegiatan meliputi peninjauan ulang mengenai hal – hal yang akan diuji untuk penilaian akreditasi, diantaranya meliputi Visi Misi, Fasilitas, Publikasi Karya Ilmiah, Penelitian, Tenaga Pengajar, Alumni Lulusan, dan lain sebagainya.